HTI dan Muhammadiyah Kobar tak Larang Anggotanya ke Jakarta
Rabu, 02 November 2016 – 20:06 WIB
”Tidak, Muhammadiyah tidak mengirim perwakilan. Pada intinya kami tidak mengimbau untuk ikut dan tidak melarang warga untuk berdemo,” katanya.
Sampai saat ini, pihaknya juga belum mendapat laporan perihal kepesertaan warga Muhammadiyah yang akan mengikuti aksi tersebut.
”Kalau berangkat sendiri, kami tidak berhak melarang. Asalkan tidak membawa atribut Muhammadiyah. Sampai saat ini pun kami belum menerima laporan warga kami yang akan ikut aksi itu,” terangnya. (sla/yit/jos/jpnn)
PANGKALAN BUN - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Kabupaten Kotawaringin Barat tidak akan mengirimkan anggotanya untuk ikut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cegah Konflik Sampai Tahapan Pilkada Selesai, Polda Sumsel Siapkan Strategi Khusus
- Pelajar SMK di Lahat Hanyut, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- 3 Orang Tewas dalam Kebakaran di Palembang
- Dijaga Ketat Ratusan Polisi, Pilkada Rohil Berjalan Aman dan Kondusif
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pemkot Bengkulu Buka 2.394 Formasi
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya