HTI Dinilai Bertentangan dengan Tujuan Pancasila

HTI Dinilai Bertentangan dengan Tujuan Pancasila
Hizbut Tahrir Indonesia. Foto: Radar Lampung/JPNN

Menurut Agus, hal yang harus diperbaiki di Indonesia adalah implementasi dan tata cara pelaksanaan.

Caranya dengan partisipasi, baik personal, melalui ormas, parpol, kultural, dan struktural.

"HTI bukan mau memperbaiki tata pelaksanaan berkehidupan berbangsa dan bernegara, tetapi ingin mengganti negara RI karena dianggap sistemnya kafir," tegas Agus. (rmn)


Dosen Institut Teknologi Bandung (ITB) Agus Syihabudin menilai Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) bertentangan dengan tujuan, asas, dan ciri yang berdasarkan


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News