Huawei Siapkan Smartphone dengan Dua Layar
Jumat, 15 Maret 2019 – 06:48 WIB
BACA JUGA : Huawei P30 Akan Diluncurkan Maret 2019
Baca Juga:
Sedangkan, tiga kameranya diposisinkan secara horizontal bersama dengan lampu LED flash dan fokus otomatis laser. Diperkirakan ponsel itu memiliki dukungan zoom periskop, mirip dengan seri P30.
BACA JUGA : Huawei Serang Balik Kanada
Karena kehadiran layar sekunder pada bagian belakang, layar bagian depannya tidak menampilkan kamera. Kamera utamanya bisa digunakan menjadi kamera selfie, caranya pengguna dapat melihat pada layar di bodi belakang. (mg9/jpnn)
Produk ponsel teranyar Huawei akan memiliki layar pada bagian depan dan belakang bodi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital Indonesia, PINTU Perluas Edukasi Pasar
- Pertama di Dunia, BYD-Huawei Ciptakan Fitur Pintar di Mobil Off-Road
- Tantang Mercedes-Benz EQS, Baic-Huawei Hadirkan Sedan Listrik Mewah, Sebegini Harganya
- Menaker Ida Fauziyah Apresiasi Kepatuhan Huawei pada Regulasi yang Berlaku di Indonesia
- Siapkan Dana Rp 56 Triliun, Seres Ambil Alih Merek Aito dari Huawei
- Pertama Kali, Huawei Ungguli Samsung Dalam Penjualan Ponsel Layar Lipat