Hubungan Soetrisno Bachir-DPP PAN Memanas
Wakaf Rumah PAN ke Muhammadiyah jadi Pemicu
Minggu, 03 Juni 2012 – 06:00 WIB

Hubungan Soetrisno Bachir-DPP PAN Memanas
"Semoga sepuluh tahun ke depan banyak lahir pengusaha Muhammadiyah. Yang dibutuhkan bangsa ini bukan politisi. Kita sudah inflasi politisi," ujar pengusaha batik itu.
Baca Juga:
Menurut SB, mewakafkan gedung itu ke Muhammadiyah bukan sekadar niat. Tapi, itu sudah sampai pada penandatanganan akad wakaf pada April 2012. Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamsuddin juga tahu.
"Kayak mau nikah begitu, pakai salaman, ada akadnya, dibuatkan salinan tertulis, dan ada ’’penghulu’ dari Kementerian Agama. Semua sudah terdokumentasi," tegasnya.
Bahkan, imbuh SB, PP Muhammadiyah sebagai penerima wakaf gedung akan mengesahkan secara resmi dalam sidang tanwir di Bandung pada 21 Juni mendatang. "Seluruh pengurus PP Muhammadiyah akan hadir," ujar SB.
JAKARTA – Hubungan mantan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Soetrisno Bachir dengan jajaran DPP PAN di bawah pimpinan Hatta Rajasa memanas.
BERITA TERKAIT
- Soal Pencopotan Wapres Gibran bin Jokowi, Pimpinan MPR Singgung Keputusan KPU
- Purnawirawan TNI Usul Copot Wapres RI, Legislator: Harus Ditanggapi Serius Prabowo
- Para Purnawirawan Minta Wapres Diberhentikan, Tokoh Muda Bersuara Bela Gibran
- Arief Poyuono: Harus Ada Alasan Kuat untuk Menggulingkan Gibran
- Inas Zubir Bicara Krisis dan Peluang Masa Depan Hanura di Tengah Keterpurukan
- Ormas Kebablasan Bukan Diselesaikan dengan Revisi UU, tetapi Penegakan Hukum