Hujan Bantu Alonso Kudeta Takhta

Hujan Bantu Alonso Kudeta Takhta
Hujan Bantu Alonso Kudeta Takhta
Hujan sudah mengguyur Yeongam setengah jam sebelum jadwal lomba. Balapan sempat berjalan 4 lap di bawah penjagaan safety car (SC) setelah sebelumnya ditunda sepuluh menit. Namun, kemudian balapan berhenti usai bendera merah berkibar karena FIA memutuskan jarak pandang pembalap tidak memungkinkan disebabkan hujan. Setelah hampir setengah jam, tepat pukul 16.05 waktu setempat atau 14.05 WIB, balapan kembali jalan. Namun, tetap di bawah pengawasan SC karena trek Yeongam belum sepenuhnya kering dan hujan masih mengganggu pandangan pembalap.

Safety car terus bertahan hingga lap ke-17 dan balapan mulai pada lap ke-18. Para pembalap pun langsung injak gas meski pandangan belum sepenuhnya jelas. Webber menjadi korban pertama setelah tergelincir di lap ke-19. (ady)

Berita Selanjutnya:
Rusia Fokus PD 2018

YEONGAM - Hujan yang mewarnai Grand Prix Korea membuat persaingan Formula 1 musim 2010 makin seru. Pergantian posisi puncak di klasemen sementara


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News