Hujan Deras Delapan Jam, Kota Batam Langsung Dikepung Banjir
Sabtu, 27 Mei 2017 – 03:15 WIB

Sebuah mobil bok terjebak banjir dijalan Sudirman depan Perumahan Simpang Raya Batamcenter, Jumat (26/5). Foto: Cecep Mulyana/Batam Pos/jpg
Warga di sekitar lokasi banjir benar-benar merasa terganggu dengan keadaan tersebut. "Ke tempat kerja jadi terhalang. Bukannya takut basah, tapi memang tak bisa lewat kendaraan ini," kata Mardian, seorang pengendara mobil saat ditemui di jalan Marina City.
Warga berharap agar pemerintah secepatnya memikirkan solusi yang tepat untuk mengatasi persoalan banjir tersebut. (eja/cr19)
Hujan deras yang mengguyur kota Batam sejak pukul 8.00 WIB, mengakibatkan sejumlah wilayah Batam, Kepulauan Riau, terendam banjir, Jumat (26/5).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Air Sungai Meluap, 7 Desa di Aceh Selatan Terendam Banjir
- Innalillahi, Satu Orang Tewas di Dalam Mobil Avanza yang Tertimbun Tanah Longsor
- Kapolda Riau Pastikan Antisipasi Bencana di Jalur Riau-Sumbar
- Mega Insurance & Lifepal Bayar Klaim Kendaraan Korban Banjir Bekasi dengan Proses Cepat
- Ada Genangan Air di Batang, Kereta Api Gumarang Terhenti di Semarang Hampir 2 Jam
- Banjir Melanda Berau Kaltim, 2 Lansia Meninggal Dunia