Hujan Gol di Derbi Merseyside, Liverpool Ukir Rekor Tak Terkalahkan

Liverpool akhirnya membunuh laga lebih awal untuk Everton ketika Wijnaldum mencetak gol kelima tuan rumah dengan tembakan terukur ke area tiang jauh, menyelesaikan umpan tarik Roberto Firmino pada menit ke-90. (antara/jpnn)
Susunan pemain:
Liverpool (4-3-3): Adrian San Miguel; Trent Alexander-Arnold (Joe Gomez), Dejan Lovren, Virgil van Dijk, Andy Robertson; Georginio Wijnaldum, Adam Lallana (Jordan Henderson), James Milner; Xherdan Shaqiri, Sadio Mane, Divock Origi (Roberto Firmino)
Pelatih: Juergen Klopp
Everton (5-4-1): Jordan Pickford; Djibril Sidibe (Bernard), Mason Holgate, Yerry Mina, Michael Keane, Lucas Digne; Alex Iwobi, Tom Davies (Morgan Schneiderlin), Gylfi Sigurdsson, Richarlison; Dominic Calvert-Lewin (Moise Kean)
Pelatih: Marco Silva
Derbi Merseyside kali ini memantapkan posisi Liverpool di puncak klasemen, dan mengirim Everton ke zona degradasi.
Redaktur & Reporter : Adek
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Van Dijk segera Teken Kontrak Baru Bersama Liverpool
- Mohamed Salah Memperpanjang Kontrak di Liverpool, Slot: Memberi Aura Positif Bagi Klub
- Resmi, Mohamed Salah Perpanjang Kontrak di Liverpool
- Liga Inggris: Liverpool Tumbang di Markas Fulham
- Liverpool Makin Nyaman di Puncak Klasemen Premier League