Hujan Kembali Guyur Jakarta, Genangan Muncul di Mana-Mana
Jumat, 27 Desember 2019 – 21:49 WIB
"Banjir dilaporkan dari sore, malam ini informasinya semakin naik, kita sudah turunkan satu perahu karet ke lokasi," kata Kepala Pleton Sudin PKP sektor Pasar Minggu, Ruwanto.
Ruwanto mengatakan, banjir terjadi akibat luapan kali yang ada di sekitar lokasi. (ant/dil/jpnn)
Hujan yang melanda wilayah DKI Jakarta sejak sore hingga malam menyebabkan terjadinya genangan di sejumlah titik, Jumat (27/12).
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- BMKG Keluarkan Peringatan Dini Potensi Hujan, Masyarakat Diimbau Waspada
- Bridgestone Soroti Pentingnya Perawatan Ban Agar Aman Berkendara di Musim Hujan
- Ramalan Cuaca Hari Ini, Sebagian Wilayah Ini Berpotensi Hujan & Petir
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 23 November: Hujan Ringan & Deras Disertai Petir di Mayoritas Kota Besar
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 19 November: Hujan Guyur Mayoritas Kota Besar di Indonesia