Hujan Kurangi Hot Spot di Kalteng
Jumat, 04 September 2009 – 03:38 WIB

Hujan Kurangi Hot Spot di Kalteng
Sebagai pimpinan daerah, Teras jelas berkewajiban melindungi warganya. Menurut Teras, saat ini juga ada beberapa perkebunan swasta yang melakukan pembakaran lahan sehingga menimbulkan kabut asap. Karenanya politisi PDIP itu meminta aparat terkait dan masyarakat untuk melakukan pemantauan.
Baca Juga:
Sebab, perkebunan swasta seperti ini hanya mementingkan bisnis pribadi tanpa memperhatikan pihak lain. "Tindakan ini sudah jelas-jelas melanggar hak azasi masyarakat Kalteng, terutama hak sosial dan ekonomi masyarakatnya. Apalagi sampai ada yang sakit ISPA dan sebagainya," tukasnya.(ink/JPNN/ara)
PALANGKA RAYA - Sebaran kabut asap di Kalimantan Tengah mulai menipis, menyusul turunnya hujan dibeberapa wilayah pada Kamis (3/9) sore hari. Kondisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia