Hujan Lebat 1 Jam, KM 8 Tol Jakarta - Serpong Banjir 80 Sentimeter
Minggu, 01 Mei 2022 – 00:02 WIB
Sebagai solusi, pengendara dialihkan ke wilayah Cinere dan Kunciran.
Baca Juga:
Jika dari Bintaro ke Serpong maka bisa melalui Pamulang.
"Jadi, kami putar ke lokasi terdekat," tegas Ipda Kosim.
Dia menambahkan saat peristiwa hujan deras tersebut, lokasi KM 8 terpantau tak ada genangan.
Namun, setelah cuaca cerah, kemudian muncul genangan hingga ketinggian 80 sentimeter.
"Saya pantau di lokasi hingga hujan selesai dan semuanya aman. Namun setelah kondisi cuaca cerah, tiba-tiba muncul genangan hingga banjir," kata Ipda Kosim. (antara/jpnn)
Banjir terjadi di KM 8 ruas Tol Jakarta - Serpong akibat hujan deras selama 1 jam. Banyak kendaraan tidak bisa melintas.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Banjir Masih Merendam Dua Ruas Jalan di Jakbar
- Hujan Semalaman, Beberapa Ruas Jalan di Jakarta Banjir, Ini Lokasinya
- Banjir di Morowali Utara, Seorang Warga Meninggal Dunia, 3 Orang Luka Ringan
- Bencana di Sukabumi Pengaruhi Jumlah Wisatawan Saat Nataru
- Banjir Memutus Jalan di Sekotong Lombok
- Banjir Rob Kembali Merendam Satu RT di Pluit Jakarta Utara