Hujan Lebat & Cuaca Ekstrem Bakal Melanda Sumsel Selama 5 Hari

"Dalam sepekan terakhir, hujan lebat telah menyebabkan banjir di Kota Palembang dan delapan kabupaten lainnya, yaitu Kabupaten Musi Rawas, Musi Rawas Utara (Muratara), OKU Selatan, OKU, Musi Banyuasin, Banyuasin, OI, dan Penukal Abab Lematang Ilir (PALI)," tuturnya.
Menurutnya, untuk menghindari dampak yang lebih besar masyarakat diimbau selalu memantau informasi cuaca dari sumber resmi BMKG.
"Warga bisa mengakses update cuaca melalui media sosial resmi BMKG atau aplikasi Info BMKG di Play Store. Lalu, kami juga mengimbau kepada pemerintah daerah dan pihak terkait untuk meningkatkan kesiapsiagaan guna mengantisipasi dampak banjir yang lebih luas terutama di daerah-daerah yang telah terdampak dalam sepekan terakhir," ujar Siswanto. (mcr35/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
BMKG meminta warga Sumsel mewaspadai hujan lebat dan cuaca ekstrem selama lima hari ke depan.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Cuci Hati
- BMKG Imbau Warga Jawa Tengah Tetap Tenang Seusai Diguncang Gempa 2 Kali
- BMKG Ungkap Penyebab Hujan hingga Cuaca Ekstrem Akhir-Akhir Ini
- BMKG: Hujan Masih Menguyur Semarang, Waspada Potensi Bencana
- Herman Deru-Cik Ujang dan Kanwil DJPb Kemenkeu Bahas Sinergi Pengelolaan Keuangan Daerah
- Heboh, Ada Temuan Benda Diduga Bom di Palembang
- BMKG Diminta Modifikasi Cuaca Untuk Antisipasi Banjir di Jabodetabek