Hujan Salju, 3 Partai Terganggu

Hujan Salju, 3 Partai Terganggu
Hujan Salju, 3 Partai Terganggu
"Kami menerima laporan bahwa cuaca buruk yang terjadi pertengahan pekan ini kemungkinan masih akan bertahan sampai akhir pekan. Suhu udara di Milan diprediksi akan minus sampai 10 derajat Celcius. Kondisi itu memang jarang terjadi dalam 27 tahun terakhir," tutur Galliani.

Terlepas alasan yang diajukan Galliani, suara sumbang mengiringi. Milan dianggap mengajukan penundaan laga karena khawatir dengan rangkaian laga terjal yang dijalani sejak awal Februari. Setelah menghadapi Napoli, lawan berikutnya adalah Juventus dalam leg pertama semifinal Coppa Italia (8/2) lalu away ke Udinese di ajang Serie A (11/2). (dns/bas)
Berita Selanjutnya:
Si Bengal Gelar Misi Sosial

PARMA - Juventus gagal menambah perbendaharaan poin kemarin. Bukan karena Juve ditundukkan Parma.  Namun, gara-gara lapangan di Stadion Ennio


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News