Hukuman Berakhir, Torey Kembali Jabat Bupati
Jumat, 23 Desember 2011 – 11:25 WIB

Hukuman Berakhir, Torey Kembali Jabat Bupati
Pjt Gubernur mengatakan, kalau mengartikan kata "pengaktifan kembali", tidak ada permasalahan. Menurutnya, bupati dan wakil bupati berada dalam satu paket. Pengaktifan ini sengaja dilaksanakan pada akhir tahun anggaran, sehingga dapat diketahui mana yang dikerjakan oleh bupati dan wakil bupati.
"Sehingga apapun yang dikerjakan oleh wakil bupati pasti atas sepengetahuan bupati meskipun dalam status non aktif. Mengapa, ini sampaikan,agar tidak ada prasangka, itu bukan kerjaan wakil bupati. Yang jadi penekanan saja di sini adalah, apapun yang dikerjakan itu adalah proses bersama," tukasnya.
Tanri mengucapkan selamat bertugas kembali pada Alberth H Torey."Ciptakan Sasar Wondama yang menjadi ikon dari lambang Kabupaten Teluk Wondama. Rakyat menanti apa yang Bapak berdua kerjakan. Yang paling penting adalah, bagaimana meningkatkan kesejahteraan rakyat di Teluk Wondama," imbuhnya.(lm)
MANOKWARI - Drs Alberth H Torey yang sempat menjadi terpidana kasus narkoba dan divonis 8 bulan oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Manokwari, akhirnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Di Daerah Ini Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Bulan Depan
- Ikhtiar Musrenbang Kota Pematangsiantar 2025 Meningkatkan Mutu Pendidikan Daerah
- Geger Temuan Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis SMPN 1 Semarang, Begini Ceritanya
- Kepala BPJPH Apresiasi Dapur MBG dari Era Mas Pulo Gebang
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Krakatau Steel Bantu Warga Cilegon Mendapatkan Sumber Air yang Lebih Pasti