Hukuman di Peradilan Militer Lebih Berat
Sabtu, 06 April 2013 – 12:10 WIB

Ikrar Nusa Bhakti saat menjadi pembicara diskusi di Warung Daun, Cikini, Jakarta, Sabtu (6/4). Foto: M Fathra Islam/JPNN
Menanggapi hal ini, mantan Komandan Jenderal (Danjen) Kopassus, Letjen (Purn) Sutiyoso membenarkan hal itu. "Seharusnya iya (lebih berat). Tapi saya kurang tahu karena tidak pernah menjalani peradilan militer," ujar mantan Gubernur DKI Jakarta ini.
Dia juga meminta masyarakat mengawasi jalannya pengadilan militer bagi para pelaku penembakan tahanan Polda DIJ di Lapas Cebongan, Jogja. Apalagi prosesnya saat ini sudah dilakukan secara transparan dan bisa disaksikan publik.(Fat/jpnn)
JAKARTA - Banyak kalangan menilai Peradilan Militer di Indonesia belum mampu memberikan hukuman maksimal bagi oknum TNI yang melakukan tindakan pidana.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus