Hukuman Rendah, Perampok Tak Jera
Rabu, 15 Februari 2012 – 11:18 WIB

Hukuman Rendah, Perampok Tak Jera
“Saya tidak menuduh suatu instansi tertentu. Namun, bisa jadi rendahnya putusan itu dikarenakan korban yang dirampok tidak mengalami luka sebagaimana dimaksud dalam unsur kekerasan. Sehingga oleh hakim menjatuhi vonis yang rendah,” kata Hari.
Baca Juga:
Hari Nugroho berencana akan mengundang instasi terkait untuk membahas hal tersebut dalam criminal justice system (CJS) di wilayah Bulungan. Dengan harapan antara instansi terkait (Kepolisian, Kejaksaan dan Pengadilan) mempunyai suatu pemahaman yang sama dalam memberikan efek jera terhadap pelaku perampokan di laut.
“Saya akan bicarakan dengan penegak hukum lainnya dalam CJS, sehingga kedepannya putusan hukum harus lebih tinggi dan dapat memberikan efek jera,” janji Hari. (noi/fuz/jpnn)
TARAKAN - Kapolres Bulungan, AKBP Hari Nugroho mengatakan maraknya kasus perampokan terhadap usaha tambak, nelayan dan penumpang speedboat di daerah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku