Hunian Bertingkat Ambruk, Puluhan Tertimbun
Jumat, 05 Agustus 2011 – 11:21 WIB

Hunian Bertingkat Ambruk, Puluhan Tertimbun
Tim penyelamat dan paramedis terpaksa berjalan kaki menuju gedung yang ambruk tersebut. Dibantu masyarakat sekitar, tim medis memberikan pertolongan darurat kepada para korban. Sedangkan tim penyelamat mengevakuasi para korban yang tertimbun reruntuhan. Namun, evakuasi dengan tangan kosong itu tidak maksimal karena tidak bisa menjangkau puing-puing di pojok gedung.
Baca Juga:
Sejauh ini, penyebab ambruknya bangunan itu terus diselidiki. Diduga kuat konstruksi gedung tak memadai. Aparat menggandeng pemerintah setempat untuk menyelidiki latar belakang pembangunannya. Termasuk, menelusuri izin bangunan serta meneliti material.
"Dibandingkan hunian bertingkat lain di kawasan ini, gedung ambruk itu termasuk baru," kata pejabat setempat kepada Associated Press of Pakistan. Dia menduga pemilik dan pengelola gedung mengabaikan keamanan maupun kelayakan hunian. Padahal, hal itu sudah tertuang dalam peraturan pemerintah setempat. (AP/AFP/hep/dwi)
KARACHI - Kualitas dan kelayakan hunian vertikal di Pakistan mengundang pertanyaan. Sebuah bangunan lima lantai yang dihuni puluhan kepala keluarga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina