HUT ke-126, BRI Bangkitkan UMKM hingga Rights Issue Luar Biasa
Kamis, 16 Desember 2021 – 10:18 WIB

Direktur Utama BRI Sunarso memasuki usia ke-126 tahun pada hari ini, (16/12) BRI mencatatkan sederet pencapaian penting. Foto: BRI
BRI juga turut tanggap dalam merespons berbagai bencana alam yang terjadi dalam setahun ini.
Melalui Satuan Bencana BRI, Tim Elang, bantuan demi bantuan terus disalurkan untuk membantu masyarakat pulih dan dapat beraktivitas kembali secara normal.
“Sudah menjadi komitmen kami untuk turut hadir membantu masyarakat. Kami terus mengoptimalisasi sumber daya yang kami miliki untuk mendukung ekonomi nasional agar dapat segera bangkit,” tegas Sunarso. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Memasuki usia ke-126 tahun pada hari ini, (16/12) BRI mencatatkan sederet pencapaian penting.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Feby Deru Resmi Buka Kriya Sriwijaya Ramadan Sale dan Operasi Pasar, Simak Pesannya
- Paper.id Percepat Transformasi Bisnis UMKM dengan Solusi Terpadu
- Bea Cukai Beri Pendampingan Kepada UMKM yang Siap Merambah Pasar Ekspor
- Ramadan Street Carnival Bintaro, Bangkitkan UMKM dan Ekonomi Masyarakat
- PNM Gandeng Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
- Genjot Daya Saing UMKM di Pasar Global, Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Halal & HaKI