HUT Ke-2, Prodia Senior Berikan Pemeriksaan Gratis
“Namun, obat-obatan tersebut menimbulkan efek samping yang merugikan serta membahayakan penderita, terutama pada lansia yang biasanya memiliki berbagai penyakit penyerta dan sudah menurunnya fungsi organ,” kata Hasan.
Dia menambahkan, akupuntur dapat merelaksasi otot serta meningkatkan pelepasan endorfin sehingga menurunkan peradangan dan rasa nyeri.
Prodia Senior Health Centre Head Ashri Setyawati menjelaskan, melalui acara itu, pihaknya berharap makin banyak masyarakat yang menyadari pentingnya menjaga kesehatan orang-orang tersayang.
Misalnya, orang tua ataupun anggota keluarga lain yang sudah memasuki usia middle age atau senior.
“Hari ini kami juga memberikan beberapa pemeriksaan gratis sebagai bentuk perhatian kami dalam rangka membantu memastikan kesehatan masyarakat middle age atau senior” tutur Ashri. (jos/jpnn)
Prodia Senior menyelenggarakan acara bertajuk Low Back Pain #BebasGerak Hidup Sehat untuk merayakan ulang tahun kedua di Jakarta pada Kamis (12/12).
Redaktur & Reporter : Ragil
- Ketahui Penyebab Utama Tipes, Simak juga Tip Pengobatannya dari IDI Kabupaten Batang
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Ancaman TBC Melonjak, Pencegahan dan Pengobatan Harus Jadi Fokus
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- HUT Ke-60 Golkar, Ahmad Irawan Gelorakan Semangat dan Gaya Hidup Sehat
- Danone Indonesia Perkuat Peran Bidan sebagai Garda Terdepan Kesehatan Keluar