HUT ke-30, Jayaboard Renovasi SDN 44 Gresik

"Semoga perbaikan pada ruang kelas dan perpustakaan, dapat menjadi motivasi bagi guru dan murid untuk semakin semangat dalam kegiatan belajar mengajar, dan menjadi SDM berkualitas bagi pembangunan dan kemajuan bangsa,” ujar HR Director Jayaboard Tamaria Nugraha Ningsih.
Selain dukungan dalam bentuk produk, Jayaboard juga menurunkan tenaga ahli ke lapangan untuk memberikan pelatihan maupun supervisi kepada para pekerja untuk memastikan aplikasi produk dan sistemnya sudah terpasang secara baik dan benar sesuai rekomendasi dari Jayaboard®.
“Dengan adanya hal tersebut, selain menjaga keamanan pekerja selama proses konstruksi, juga akan memberikan hasil akhir yang nyaman dan aman bagi para murid dan guru SDN 44 Gresik setelah produknya terpasang,” ujar Romi Ramdan, selaku Gresik Plant Manager.
Begitulah komitmen Jayaboard untuk memberikan produk yang inovatif dengan teknologi terkini agar dapat memberikan kenyamanan bagi seluruh masyarakat Indonesia demi meningkatkan kualitas kehidupan, kini dan seterusnya.(ray/jpnn)
Jayaboard sebagai pelopor dan merek papan gypsum terbaik di Indonesia kembali melaksanakan program CSR dengan merenovasi gedung sekolah.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Irjen Herry Beri Kado Spesial untuk Anggota yang Berulang Tahun
- Rayakan HUT ke-4, Moxa Hadirkan 3 Promo Spesial, Ada Cashback
- Rayakan HUT Ke-19, Sekolah Yehonala Gelar Dinner Gathering Appreciation Night
- Dian Conceicao Sawer Biduan Dangdut di Pesta Ulang Tahun
- Ulang Tahun Ke-38, Raffi Ahmad Pengin ke Mesir untuk Lakukan Ini
- Mulai Besok, Puskesmas di Kota Bandung Layani Pemeriksaan Kesehatan Gratis