HUT Korpri ke-45, Saatnya Menjawab Tantangan Bangsa

Pameran tersebut juga akan diikuti oleh sejumlah BUMN/BUMD atau perusahaan swasta yang ingin membuka jaringan komunikasi, dan kerja sama dengan korpri.
Pameran dilengkapi dengan seminar dan talkshow, dan presentasi Karya Abdi Negara yang akan menampikan banyak hal seperti karya intelektual, kreativitas inovasi kinerja ataupun pengabdian dari para PNS. Di dalamnya juga ada ekspose kinerja Korpri di seluruh tingkatan.
Untuk pertama kalinya, kata Zudan, HUT Korpri kali ini akan disemarakkan oleh penganugerahan Korpri Award yang akan diberikan bagi sepuluh PNS terbaik, dipilih dari seluruh Indonesia.
"Kategori penilaiannya adalah PNS yang paling inovatif, termasuk kemampuan memggerakkan masyarakat, kemampuan untuk melakukan perubahan yang berdampak besar bagi masyarakat di lingkungannya," katanya. (adv)
JAKARTA – Tantangan terbesar Korpri di usianya yang ke-45 ternyata adalah menjaga dan merawat optimisme anggotanya. Optimisme bahwa menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?