HUT ke-78 RI, KlikFilm Hadirkan After Life dan Yang Patah Tumbuh Hilang Berganti

HUT ke-78 RI, KlikFilm Hadirkan After Life dan Yang Patah Tumbuh Hilang Berganti
Film After Life. Foto: Dok. Pribadi
Sebab dalam film horor itu, dia tak memerankan karakter hantu.

"Tetapi sesosok malaikat, malaikatnya apa nanti harus nonton," kata Shareefa Daanish.

Sementara itu, film Yang Patah Tumbuh Hilang Berganti dibintangi oleh Donny Damara, Indro Warkop, dan Clara Bernadeth.

Sebagai salah satu pemain, Indro Warkop mengaku mendapatkan pengalaman baru ketika berperan di film Yang Patah Tumbuh Hilang Berganti.

Dalam rangka merayakan HUT RI ke-78, KlikFilm menghadirkan dua film berbeda genre berjudul After Life dan Yang Patah Tumbuh Hilang Berganti.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News