HW Group Ajak Warga Tanjung Duren Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

jpnn.com, JAKARTA BARAT - HW Group melalui program sosial kembali menunjukkan komitmen akan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar.
Kali ini, HW Group mengadakan kegiatan HW Peduli di Helen’s Night Mart Tanjung Duren, Jakarta Barat, Minggu (28/1).
Dalam kegiatan tersebut, HW Peduli menyapa masyarakat RW 05, Tanjung Duren Utara, Jakarta Barat, melalui berbagai agenda.
Adapun agenda itu di antaranya, giat bersih sampah lingkungan sekitar Helen’s Night Mart Tanjung Duren, makan bersama, lomba karaoke, serta lomba hula hoop.
Kegiatan tersebut melibatkan warga lingkungan RW 05 Tanjung Duren Utara yang terdiri dari 14 RT, bersama belasan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), dengan total ratusan orang yang ikut berpartisipasi.
Ratusan warga turut mengikuti agenda Giat Kebersihan Lingkungan di sekitar kelurahan Tanjung Duren.
Ada total hadiah jutaan rupiah bagi lingkungan RT yang paling bersih.
Ketua HW Peduli, Andrew Susanto menyambut baik kegiatan ini.
HW Group mengadakan kegiatan HW Peduli di Helen’s Night Mart Tanjung Duren, Jakarta Barat, Minggu (28/1).
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Ajak Kampus Berkolaborasi Mengatasi Darurat Sampah
- HPSN 2025, Danone Indonesia & Shind Jogja Gelar Lomba SpeakUp dan Kreasi Daur Ulang
- Sobat Aksi Ramadan 2025: 53 Relawan Pertamina Group Ikut Bersihkan Masjid di Sorong
- Ramadan jadi Momentum Meningkatkan Semangat Menjaga Keseimbangan Pengelolaan SDA
- Wilayah Ini jadi Sasaran Program ESG Telkom
- Ustaz Hanan Attaki Bicara Soal Kontrak Ekologis Antara Manusia dan Allah