HydroClean Manjakan Pelanggan dengan HydroAllergenic

Founder HydroClean Pratiwi Halim menjelaskan, kekuatan utama HydroClean adalah dari sisi people development.
Pihaknya memastikan tim yang berada di garda depan bertemu dengan pelanggan setiap harinya adalah wajah dari HydroClean.
“Kenyamanan dan keamanan pelanggan serta tim kami akan selalu menjadi prioritas utama sejak awal HydroClean beroperasi hingga di saat seperti sekarang ini,” kata dia, Kamis (30/7).
Para HydroCleaners, sebutan untuk para cleaning crew HydroClean, sendiri sudah dibekali dengan pelatihan di Inhouse Development Center.
Dengan demikian, mereka dapat membersihkan rumah secara menyeluruh sesuai dengan protokol kesehatan dan selalu ter-update dengan berbagai inovasi dari sisi layanan dan produk.
“Setiap peralatan HydroClean yang digunakan untuk membersihkan rumah pelanggan telah dibersihkan dengan disinfektan yang aman bagi orang dewasa maupun anak-anak,” ujar Pratiwi. (jos/jpnn)
PT Hidro Klin Indonesia terus berusaha memanjakan pelanggan setianya dengan berbagai layanan yang memuaskan melalui HydroClean.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Libur Lebaran Usai, Tanjung Priok Kacau: Apa yang Salah dengan Sistem Indonesia?
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bank Raya Targetkan 10 Ribu Nasabah Baru pada Pesta Rakyat Nusantara di TMII
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi