Hyukoh Bakal Konser di Jakarta, Raisa Udah gak Sabar
Sabtu, 23 September 2017 – 15:24 WIB

Raisa Andriana. Foto: Fedrik Tarigan/dok.JPNN.com
Tiket konser Hyukoh di Jakarta sudah mulai dijual sejak Jumat (22/9) kemarin. Panitia menyediakan tiket dengan dua harga. Yaitu, Presale Rp 850 ribu dan harga normal Rp 1,1 juta.
Tiket Presale hanya dijual pada 22 dan 23 September 2017, dan selanjutnya akan dikenakan tiket harga normal.(ded/JPC)
Hyukoh bakal menggelar konser tunggal di Indonesia, pada 27 November 2017 mendatang di The Establishment, SCBD, Jakarta.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Raisa: Aku Jiwanya di Album
- Rilis It's Okay To Not Be Okay, Raisa Beri Bocoran Soal Album Kelima
- Raisa Mengajak Optimistis Lewat Lagu It's Okay To Not Be Okay
- Candi Prambanan Jadi Destinasi Spesial Raisa dan Keluarga
- Raisa Teristimewa di Kuala Lumpur
- Rundown JUNI Day X, Bernadya Hingga Raisa Siap Beri Kejutan