Hyundai Creta Melantai di GIIAS 2021, Harganya di Bawah Rp 300 Juta
Kamis, 11 November 2021 – 21:50 WIB

Hyundai Creta resmi meluncur di GIIAS 2021. Foto: ridho/jpnn
Untuk pilihan warna interior tersedia Full Black dan Black/Cognac Brown Two-tone.
Hyundai Creta ditawarkan dalam empat varian, yaitu Active, Trend, Style, dan Prime.
Tipe terendah Hyundai Creta dibanderol Rp 279 juta, sedangkan tipe tertinggi Rp399 juta. (rdo/jpnn)
Berikut daftar harga lengkap Hyundai Creta OTR Jakarta.
Hyundai CRETA Active 6-speed MT: Rp279.000.000
Hyundai CRETA Trend 6-speed MT: Rp 299.000.000
Hyundai CRETA Trend IVT: Rp 319.000.000
Hyundai CRETA Style IVT: Rp 359.000.000
Hyundai Creta tak ketinggalan ikut menyapa penggemar otomotif tanah air melalui lantai Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021, Kamis (11/10).
BERITA TERKAIT
- Hyundai akan Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Pekan Depan, Ini Sebabnya
- Hyundai Avante 2025 Makin Lengkap dengan Fitur-Fitur Baru
- Memanfaatkan Sampah di Jawa Barat, Hyundai Bangun Ekosistem Hidrogen
- Hyundai Akan Bangun Stasiun Pengisian Hidrogen di Indonesia, Siap Beroperasi 2027
- New Hyundai Ioniq 6 dan N Line Resmi Mengaspal
- Hyundai Creta Hybrid Dijadwalkan Mengaspal Pada 2027