Hyundai Memutuskan Berhenti Mengembangkan Mesin Diesel Baru
Sabtu, 16 Januari 2021 – 03:50 WIB
Nantinya, Hyundai akan benar-benar menghilangkan mesin diesel untuk produknya. Dan akan beralih ke kendaraan EV dan sel bahan bakar hidrogen.
Dalam usaha percepatan itu, Hyundai juga secara perlahan akan meninggalkan mesin bensin dan berhenti menjual kendaraan bermesin konvensional di Amerika Serikat, Eropa, Tiongkok, dan pasar utama lainnya pada tahun 2040. (rdo/jpnn)
Hyundai Motor Group memutuskan untuk menghentikan pengembangan mesin diesel baru
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Hyundai Pamer Siluet Ioniq 9, SUV Listrik yang Punya Desain Elegan
- All New Hyundai Santa Fe Resmi Meluncur, Desain Elegan, Harga Mulai Rp 600 Jutaan
- Hyundai Inster Cross, Mobil Listrik yang Bisa Diajak Petualang
- Keren, Hyundai dan Zeiss Garap Tampilan Kaca Depan Holografik
- HMID Buka Pre-booking All new Hyundai Santa Fe, Berapa Harganya?
- 4 Tahun, Hyundai Motors Indonesia Gonta-ganti President Director