Hyundai Palisade Edisi Eksklusif Serba Hitam Dibanderol Seharga Rp 1 Miliar

Hyundai Palisade dibekali berbagai fitur keamanan dari Hyundai Smartsense, salah satunya Forward Collision-Avoidance Assist (FCA) untuk membaca kondisi jalan di depan, dan otomatis melakukan pengereman saat mendeteksi mobil di depan berhenti mendadak.
Palisade XRT tersedia dalam opsi warna eksterior Creamy White Pearl, Moonlight Blue Pearl, Abyss Black Pearl, Graphite Grey Metallic, dan Shimmering SIlver Metallic.
Pilihan warna interiornya meliputi Black & Burgundy dan Dark Navy & Warm Grey.
Hyundai Palisade Prima harganya Rp 910 juta, Palisade Signature 2WD Rp 1,05 miliar, Palisade Signature 2WD dibanderol Rp 1,07 miliar, dan Palisade Signature AWD XRT Rp 1,2 miliar (semua harga on tthe road Jakarta).????????????? (rdo/jpnn)
PT. Hyundai Motors Indonesia (HMID) baru saja memperkenalkan SUV premium anyar Hyundai Palisade XRT.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Berpartisipasi di IIMS 2025, Hyundai Umumkan Pencapaiannya
- HMID Memperluas Cakupan Program Hyundai Jamin, Berikut Manfaatnya
- Semua Mobil Listrik Bisa Pakai Charging Station Hyundai, Diklaim Lebih Hemat 47%
- Gegara Hal Ini, Hyundai Setop Sementara Produksi Ioniq 5 & Kona Electric
- Siap-Siap, Mobil Listrik Hyundai Ioniq 9 Bakal Hadir di Indonesia Tahun Ini
- Begini Cara Berkendara Mobil Listrik yang Aman saat Musim Hujan