IAEI UK Ajak Semua Pihak Siapkan Strategi Menghadapi Gejolak Ekonomi Global
Minggu, 18 Februari 2024 – 22:37 WIB
"Tidak semata-mata dengan logika komersial”, ujar Mehmet.
Prof Mehmet mengingatkan bahwa generasi saat ini memiliki tanggung jawab yang lebih besar daripada sebelumnya.
Di samping itu ases ilmu ekonomi Islam lebih luas dan makin meningkatnya kesadaran akan kerja sama multidisiplin ilmu.
"Jika tercipta kolaborasi antarkeduanya akan makin menunujukkan politik ekonomi Islam adalah rahmatanlil’alamin, rahmat bagi sekalian alam," kaya Prof. Mehmet.(mcr10/jpnn)
Rentetan isu besar dunia yang makin kompleks berdampak pada dinamika politik dan ekonomi global.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor