Iannone dan Divizioso Siap Tabrak Lorenzo di Valencia, Oops Ternyata...
Rabu, 28 Oktober 2015 – 21:23 WIB

Meme dua pembalap Italia, Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso, siap membela Valentino Rossi. Foto: Istimewa
jpnn.com - PARA fans Valentino Rossi memberikan dukungan bagi pembalap kesayangannya dengan membuat meme-meme kreatif. Karena pesaing terberatnya, Jorge Lorenzo, dianggap mendapat “dukungan” Marc Marquez, Rossi harus mendapat dukungan kompatriotnya, Andrea Iannone dan Andrea Dovizioso.
Kedua pembalap Italia tersebut dianggap bakal memberikan dukungan untuk Rossi. Sebab, perseteruan antara Rossi dan Lorenzo tidak hanya melibatkan dua pembalap itu. Tapi dua negara, yakni Italia dan Spanyol. (jon/jpnn)
Berikut ini beberapa meme dukungan Iannone dan rivalitas Rossi versus Marquez yang mengundang tawa. Selamat menikmati.
Baca Juga:
PARA fans Valentino Rossi memberikan dukungan bagi pembalap kesayangannya dengan membuat meme-meme kreatif. Karena pesaing terberatnya, Jorge Lorenzo,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A