Ibas Umbar Keberhasilan Pemerintahan SBY
Rabu, 19 Maret 2014 – 12:45 WIB

Ibas Umbar Keberhasilan Pemerintahan SBY
"Mari kita bersatu, berpikir positif, bertindak cerdas serta harus terus mendengar dan bekerja untuk memperbaiki yg belum baik dan meningkatkan yang sudah baik. Lakukan kerjasama yang baik dengan seluruh komponen masyarakat baik di kota hingga ke desa-desa," ungkapnya.
Baca Juga:
Terakhir, Ibas mengajak semua pihak untuk berdoa agar pemilu 2014 menjadi pemilu yang paling bermartabat dan agar rakyat diberikan pemimpin yang memiliki integritas moral dan tetap amanah menjaga NKRI. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas, saat menjadi juru Kampanye Nasional di Magelang, Bantul dan Tulungagung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia