Ibas Yakin Bibit Menang
Sabtu, 04 Mei 2013 – 09:09 WIB

Ibas Yakin Bibit Menang
"Sebagai rektor UNNES, pemikiran dan ide-ide beliau (Sudijono) tentu sudah banyak terimplementasi untuk masyarakat Jawa Tengah dan ke depan akan lebih dibutuhkan lagi oleh masyarakat," terang dia.
Ibas juga yakin prestasi yang berhasil diraih Bibit selama memimpin Jawa Tengah akan menjadi modal kemenangan perjuangan bagi partai yang dipimpin SBY tersebut di Jateng.
"Bapak Bibit Waluyo berhasil membawa Jawa Tengah sebagai daerah berprestasi berdasarkan kinerja keuangan, kinerja ekonomi dan kesejahteraan. Konsolidasi Partai Demokrat yang akan digelar di Jateng akan menjadi langkah awal menuju kemenangan pasangan BISSA," pungkasnya. (gil/chi/jpnn)
JAKARTA – Sekretaris Jendral Partai Demokrat (PD), Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas mengajak seluruh kader partainya di Jawa Tengah untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirja Pastikan KPU DKI Telah Kembalikan Sisa Hibah Rp 448 Miliar kepada Pemprov
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Soal Usulan Pemakzulan Gibran, Bung Komar Dorong MPR Bikin Tim Kajian
- Dukung Curhatan Gubernur Anwar Hafid soal DBH Pertambangan, ART: Sulteng Butuh Keadilan
- Survei Rumah Politik Indonesia Publik Puas dengan Kinerja Prabowo-Gibran
- Aboe Bakar: Kepala Daerah dari PKS Harus Selaras dengan Prabowo