Ibas Yakin Ketahanan Ekonomi RI Stabil
Kamis, 11 Agustus 2011 – 18:52 WIB

Ibas Yakin Ketahanan Ekonomi RI Stabil
Selain itu, pajak juga harus benar-benar dikelola secara benar. Sebab pajak dinilai mampu mendorong perekonomian negara jadi lebih baik. “Semua ingin ekonomi terus stabil dan tumbuh, sehingga bisa berdampak langsung pada kesejahteraan rakyat. Percuma kalau ekonomi baik, tapi masyarakatnya tidak sejahtera,” jelasnya.
Sedang Sekjen Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono mengatakan, sangat opotimis ke depan ekonomi Indonesia tumbuh baik dan terus stabil. Partai Demokrat, katanya, akan mendorong penguatan ekonomi dengan cara memperbanyak program pro rakyat, alokasinya diperjelas dan anggaran diperbesar.
Selain itu, politisi muda yang biasa dipanggil Ibas itu mengatakan, kedatangannya ke BEI tidak ada kaitannya dengan kepentingan bisnis dengan bermain saham. Dia datang ingin melihat secara langsung pemuktahiran data penguatan ekonomi Indonesia yang ada di BEI.
“Intinya, kami ingin sinkronisasi antara ekononi dan politik. Bahwa ekonomi harus jadi perhatian pokok. Saya pun optimis ketahanan ekonomi Indonesia akan terus berlanjut,” tutupnya. (*/luc/jpnn)
JAKARTA-Gonjang-gajing perkonomian yang melanda Amerika Serikat dan Eropa, diyakini tidak berpengaruh pada ketahanan ekonomi Indonesia secara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis