Ibra Sampaikan Kaos Dukungan Tranplantasi Hati ke Abidal
Jumat, 30 Maret 2012 – 15:35 WIB
PENYERANG AC Milan, Zlatan Ibrahimovic menyerahkan kaosnya yang dibubuhi tanda tangan usai menjamu Barcelona, Kamis (29/3) dini hari WIB di Stadion San Siro, Milan. Kaos itu kemudian diserahkan ke Seydou Keita, gelandang Blaugrana -julukan Barcelona- untuk diteruskan ke Abidal.
Aksi yang dilakukan penyerang berkebangsaan Swedia ini sebagai bentuk dukungan kepada bek Barca, Abidal yang akan menjalani transplantasi hati. Ibra mengaku, Abidal adalah teman yang baik.
Baca Juga:
Ibra mengaku sangat dekat dengan Abidal ketika sama-sama membela Barca. Sebelum hijrah ke Milan, penyerang jangkung berusia 30 tahun itu menghabiskan waktunya satu musim 2009-2010 di Camp Nou.
Ia tidak ingin hubungan baiknya dengan Abidal terputus begitu saja meski sudah tak bersama lagi membela Barca. Kata dia, sejak meninggalkan Camp Nou musim panas 2010, Ibra tetak melakukan komunikasi dengan Abidal.
PENYERANG AC Milan, Zlatan Ibrahimovic menyerahkan kaosnya yang dibubuhi tanda tangan usai menjamu Barcelona, Kamis (29/3) dini hari WIB di Stadion
BERITA TERKAIT
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini
- Indonesia vs Arab Saudi: Kans Eliano Reijnders Starter?
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Ernando Ari Minta Skuad Garuda Mewaspadai Serangan Balik
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae Yong tidak akan Memaksakan Memainkan Kevin Diks
- Hasil UFC 309: Jon Jones Berhasil Menumbangkan Stipe Miocic dengan Tendangan Memutar