Ibrahimovic Bakal Kembali Memperkuat Timnas Swedia?
Senin, 02 November 2020 – 20:58 WIB

Pemain AC Milan Zlatan Ibrahimovic melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma bersama rekannya Franck Kessie di San Siro, Milan, Italia, Senin (26/10/2020). ANTARA FOTO/REUTERS/Daniele Mascolo/FOC/djo
Namun, ia beberapa kali mengomentari timnas Swedia.
Pada awal musim ini, Zlatan memicu kontroversi terkait pemain Juventus Dejan Kulusevski.
Saat itu ia menyayangkan Kulusevski yang hanya dimainkan sebagai pemain pengganti dan hanya tampil selama 20 menit saat mereka kalah dari Prancis pada pertandingan pembukaan UEFA Nations League.
"Itu benar-benar memalukan! Itu adalah bukti bahwa orang-orang yang tidak kompeten berada di posisi yang keliru untuk mengurusi sepak bola Swedia," kicau Ibra September silam.(Antara/jpnn)
Pernyataan Ibrahimovic memicu munculnya rumor penyerang AC Milan itu bakal kembali memperkuat tim nasional Swedia. Benarkah?
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Piala Italia: Vincenzo Italiano & Bologna Sudah Tak Sabar Hadapi AC Milan
- Piala Italia: AC Milan Jadi Antitesis Inter Milan
- Coppa Italia: AC Milan Kubur Mimpi Treble Inter Milan
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque