Ibu dan Anak Dibunuh, Jasadnya Ada di Toren

Ibu dan Anak Dibunuh, Jasadnya Ada di Toren
Ilustrasi TKP penemuan mayat. Foto: dok.JPNN.com

"Ya benar, dua wanita ditemukan sudah meninggal di dalam toren dalam rumah. (Diduga) korban pembunuhan," ucap Arfan, Sabtu (8/3).

Hingga kini, kepolisian masih mendalami kasus penemuan mayat ibu dan anak itu untuk mengidentifikasi pelaku.

"Kami sudah lakukan olah TKP (tempat kejadian perkara) dan mengumpulkan bukti-bukti yang dapat mengungkap kasus ini," ujarnya.

Selain itu, pihaknya juga telah memeriksa sejumlah saksi untuk menemukan titik terang kasus tersebut. (antara/jpnn)


Ibu dan anak dibunuh. Jasad korban berinisial TSL dan ES ditemukan dalam bak penampungan air (toren).


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News