Ibu Guru Cabuli 8 Siswi, KPAI Dorong Lapor Polisi
Minggu, 21 April 2013 – 19:26 WIB

Ibu Guru Cabuli 8 Siswi, KPAI Dorong Lapor Polisi
"Jangan dibiarkan. Memang di masyarakat, melaporkan kasus pencabulan ini sangat tabu. Tapi itu harus dihilangkan karena korban harus dilindungi," katanya.
Berdasarkan penelusuran yang dilakukan Balikpapan Pos (JPNN Grup), delapan siswi yang menjadi korban lesbi ibu guru juga diketahui diketahui oleh guru lainnya. Hanya saja, kejadian ini belum dilaporkan ke polisi karena guru lesbi ini mengancam akan membunuhnya.
Balikpapan Pos sempat mendatangi kediaman salah seorang korban, sebut saja Bunga. Namun yang berhasil ditemui hanya lah ibunya karena Bunga takut dan memilih berdiam diri di kamar. "Beberapa guru di sekolah juga tahu kejadian (pencabulan) ini," kata Ibu Bunga.
Karena kasus pencabulan ini terjadi di daerah, Maria berharap para korban sebaiknya melapor ke KPAI Daerah untuk mendapatkan pendampingan hukum dan memulihkan kondisi kejiwaan anak. "Tentunya kami di Pusat juga akan menyurat kepada polisi," ucapnya. (bp-12/awa/jpnn)
JAKARTA - Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendorong siswi yang menjadi korban pencabulan kelainan seks ibu gurunya di salah satu SMA di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- Astaga! Banyak Nama Terungkap dalam Sidang Dugaan Korupsi Mbak Ita
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya