Ibu Hamil, Bayi dan Anak Diharapkan Jadi Prioritas Pengamanan dari Corona

Ibu Hamil, Bayi dan Anak Diharapkan Jadi Prioritas Pengamanan dari Corona
Ilustrasi logo seseorang hamil. Foto: Antara

Meski demikian, dalam penelitian yang dilakukan para ahli belum ada bukti bahwa virus dapat menular ke bayi selama kehamilan.

Sebagai pendekatan pencegahan, ibu hamil dengan dugaan atau dikonfirmasi COVID-19 saat akan melahirkan, disarankan untuk segera menemui dokter kandungannya serta mengatur rencana kelahiran. Hingga kini belum ditemukan bukti bahwa virus dapat ditularkan melalui air susu ibu (ASI).

POGI Jaya juga menyarankan agar ibu hamil dengan dugaan atau konfirmasi infeksi COVID-19 harus diobati dengan terapi suportif dengan mempertimbangkan adaptasi fisiologis kehamilan. (ant/jpnn)

POGI Jaya mengingatkan bahwa pentingnya keamanan bagi ibu hamil, ibu menyusui, bayi serta anak-anak dari paparan virus corona atau Covid-19.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News