Ibu Hamil Harus Tahu Seputar Proses Persalinan di Rumah Sakit saat Pandemi
"Salah satu rumah sakit ibu dan anak rujukan terbaik di Jakarta adalah RSIA Bunda Jakarta yang terletak di kawasan Menteng, Jakarta Pusat," ujarnya.
Sebagai RSIA dengan pengalaman selama 48 tahun, RSIA Bunda Jakarta sudah menjadi rujukan bagi ibu dan anak tak hanya untuk wilayah Jabodetabek bahkan nasional dan Asia.
"Sebagai salah satu rumah sakit ibu dan anak modern di Indonesia, RSIA Bunda Jakarta senantiasa mengedukasi khususnya bagi para calon ibu atau ibu agar tidak perlu parno untuk ke RS di masa pandemi, tetapi harus tetap cermat dalam memilih RSIA dengan protokoler pencegahan virus Covid-19 terbaik," tambahnya.
Khusus untuk wanita hamil yang mencari tempat bersalin, kriteria pemilihan tempat bersalin pun tak sekadar hanya mempertimbangkan tarif persalinan semata, tetapi perlu dipertimbangkan juga beberapa aspek penting, seperti yang sudah diterapkan di RSIA Bunda Jakarta.
Mulai dari penerapan protokol kesehatan, dokter Spesialis yang kompeten dan kooperatif, tenaga medis yang melayani sepenuh hati.
Selain itu, RSIA Bunda Jakarta juga memiliki peralatan lengkap untuk mengatasi masalah gawat darurat, dan juga mendukung program ASI.
Adittya menjelaskan, RSIA Bunda Jakarta memiliki komitmen untuk senantiasa memberikan mutu dan pelayanan terbaik bagi pasiennya.
“Di masa pandemi yang belum berakhir ini, rumah sakit kami telah menerapkan protokol kesehatan kepada semua pasien, ibu hamil pun akan melalui proses tambahan yaitu screening Covid-19 yang bertujuan untuk mengetahui keadaan ibu hamil yang akan bersalin, melindungi pasien lain yang sedang dirawat serta melindungi tim di rumah sakit," ujarnya.
Bagi para ibu hamil, ada beberapa hal yang harus menjadi pertimbangan dalam memilih rumah sakit bersalin, apa saja?.
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- 7 Minuman Lezat yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
- Viral Video Pembagian Bantuan Ibu Hamil di Bandung Cuma Dokumentasi Saja
- Dugaan Jual Beli Bayi oleh Pemilik Yayasan Anak di Bali Diusut Polisi, Modusnya
- Turun ke Masyarakat, Didin Sirojudin Membantu Balita dan Ibu Hamil yang Kekurangan Gizi
- 5 Buah Kaya Nutrisi Ini Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil