Ical Buka Lowongan Cawapres
Kamis, 17 Januari 2013 – 05:39 WIB

Ical Buka Lowongan Cawapres
"Contohnya di Pilpres 2009, Pak SBY memilih Boediono. Dia bukan tokoh parpol, namun dikenal," ujarnya.
Menjawab keraguan posisi pencapresan dirinya karena elektabilitas yang masih kalah oleh partai, Ical memilih menjawab santai. Kata dia, untuk memenangi pilpres, harus ada upaya yang lebih besar. Sebab, seorang capres harus mendapatkan suara lebih dari 50 persen. "Caranya, menyampaikan langsung kepada rakyat," ujarnya.
Sebelum memenangi pilpres, Ical menyatakan bahwa Golkar harus terlebih dahulu memenangi pileg. Ical menyatakan, target Golkar tidak berubah, yakni memenangi Pileg 2014. "Target yang harus dicapai adalah 30 persen kursi DPR," ujarnya.
Mencapai itu tidak mudah. Menurut dia, suhu politik saat ini akan naik. Selain konflik internal, gesekan antarparpol akan terjadi.
JAKARTA - Janji Ketua Umum sekaligus capres Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical) terkait dengan cawapres definitif pendamping dirinya belum terealisasi.
BERITA TERKAIT
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini
- Info Sementara Penghitungan Suara PSU Pilkada Tasikmalaya, Siapa Unggul?
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?