Ical: Fitnah Warnai Kehidupan Politik 2011
Selasa, 27 Desember 2011 – 15:52 WIB
Pada 2011, lanjut Ical, aksi ekstra parlementer menghiasi lembaran politik nasional dengan mengusung berbagai isu, termasuk pelanggaran HAM Papua dan Mesuji. Aksi bakar diri aktivis mahasiswa Sondang Hutagalung, menandai hingar bingar dinamika kehidupan politik nasional. "Khususnya di ranah politik ekstra parlementer," tegasnya.
Ia mengatakan, pada 2012 diperkirakan aksi-aksi ranah esktra parlementer masih tetap mengemuka. Karenanya, Ical mengharapkan kalangan DPR dan parpol-parpol untuk menyerap dan memerjuangkan aspirasi masyarakat secara lebih optimal. "Khususnya dengan memerkuat fungsi pengawasan terhadap kebijakan pemerintah," tegasnya.
Dalam konteks inilah Partai Golkar mengharapkan agar fraksi PG di DPR lebih meningkatkan perannya dalam menjalankan fungsi pengawasan. "Selaras dengan harapan dan tuntutan masyarakat yang semakin marak," ujarnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Golkar, Aburizal Bakrie, menegaskan secara umum kehidupan politik 2011, masih diwarnai intrik, fitnah, politik gosip,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Polres Pematangsiantar Siap Berikan Keamanan di TPS Saat Pilkada Berlangsung
- Temuan Perludem: Ribuan Kasus Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN di Pilkada Serentak 2024
- Jenderal Sigit Pastikan Kesiapan Polri Jelang Pilkada Serentak 2024
- BKD Banten Periksa Pejabat Kesbangpol Soal Spanduk Kontroversial, Sanksi Menanti
- Irjen Karyoto Sebut Ada 6 TPS Sangat Rawan di Jakarta