Ical Mengatakan Saya Orangnya Sri Mulyani
Selasa, 25 Januari 2011 – 22:17 WIB

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Denny Indrayana dalam sebuah kesempatan. Foto : Dokumentasi Pribadi
Saya menyimpan sejumlah bukti dokumentasi audio maupun pesan BB dengan Gayus. 24 Maret 2010, saat menjemput Gayus di Singapura, saya dan beberapa tim asistensi Satgas bertemu Gayus. Dan percakapan dan pertemuan ini kami rekam dan jelas di situ tak ada permintaan kami agar Gayus ke Singapura. Ada transkripnya dan saya siapkan kalau ada yang membutuhkannya untuk klarifikasi.
Soal tudingan Satgas mencoba mengarahkan kasus Gayus hanya pada tiga perusahaan Bakrie Grup?
Komunikasi lain dengan Gayus terjadi melalui BB 25 dan 29 Maret. Yang pada dasarnya dari komunikasi saya menanyakan Gayus sedang berada dimana. Saya minta Gayus menyerahkan diri atau kami jemput, dan Gayus menjawab mau pikir-pikir karena khawatir ditahan dan ditangkap. Dari percakapan itu jelas kalau saya dan anggota Satgas lainnya tak tahu posisi Gayus. Itu alat bukti kami untuk membantah Gayus pergi atas perencanaan Satgas. Dan disitu terbukti tak ada rekayasa Satgas.
Soal tudingan Satgas mencoba mengarahkan kasus Gayus hanya pada tiga perusahaan Bakrie Grup?
Banyak sekali dokumentasi dan bukti bahwa Gayus sendiri yang membeberkan info itu. Memang pertama kali waktu saya dan Mas Achmad bertemu Gayus di Singapura, Gayus mengaku mendapatkan dana puluhan miliar dari tiga perusahaan itu. Hal itu juga dikatakan Gayus kepada kedua polisi yang menjemput ke Singapura dan itu direkam dalam video oleh polisi itu.
Gayus juga menyampaikannya dalam berita acara pemeriksaan di kepolisian. Gayus ikut memaparkannya di hadapan hakim dalam persidangan dan Bang Buyung dalam konferesi pers mengatakan perlunya mencari tahu asal-usul uang Gayus serta menyebutkan juga kaitannya dengan tiga perusahaan itu.
TESTIMONI Gayus Tambunan usai pembacaan vonisnya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, menohok Denny Indrayana. Gayus menyebut Sekretaris Satgas
BERITA TERKAIT
- Bahas Transmigrasi Patriot, Wamen Viva Yoga Dorong Mahasiswa Punya Jiwa Kewirausahaan
- 20 Pelaku Tawuran di Jalan Otista Raya Jaktim Ditangkap Polisi
- Ada Ancaman Pembunuhan terhadap Dedi Mulyadi, Ini Respons Polisi
- Wujudkan Visi Prabowo, Bupati Lahat Siapkan Generasi Emas Lewat Pengembangan SDM Unggul
- Riset Terbaru, Vape Efektif Bantu Perokok Beralih dari Kebiasaan Merokok
- Di Webinar NARBO, Perum Jasa Tirta II Tegaskan Peran Strategis di Tingkat Asia