Ical Yakin Golkar Raup 35 Persen Suara
Rabu, 26 Oktober 2011 – 20:52 WIB

Ical Yakin Golkar Raup 35 Persen Suara
"Tahun lalu, pada pidato politik ulang tahun Partai Golkar ke-46, saya katakan padi mulai menguning. Tahun ini, saya laporkan memang betul-betul padi sudah benar-benar menguning. Saya yakin ini akan terus berlangsung sehingga padi menjadi beras pada 2014, yang dinikmati seluruh rakyat Indonesia," ungkap Ical.
Baca Juga:
Dia menegaskan, tokoh Golkar lah yang telah menanamkan benih padi itu. Pengurus pusat dan daerah, lanjutnya, sudah menyatukan langkah, membulatkan tekad untuk bekerja lebih keras dalam merebut dukungan rakyat. "Siapkan diri lebih baik lagi menuju gelanggang utama 2014," ungkapnya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie yakin partainya akan meraih perolehan suara mencapai 35 persen pada pemilu 2014. Capaian itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran