ICW: Waspadai Dana APBD Untuk Pemenangan Kandidat
Kamis, 10 Mei 2012 – 09:10 WIB
Sementara itu, Ketua Kadin Kabupaten Tangerang Dedi Kurniadi mengaku mengendus adanya bancakan proyek untuk pemenangan kandidat tertentu dalam Pemilukada Kabupaten Tangerang. Dia mengaku akan memantau dana proyek yang mungkin dialokasikan untuk hal tersebut. ”Kami ingin proses tender fair. Ibarat beli pohon pisang. Jangan pisangnya diminta duluan. Tapi tunggu pohonnya tumbuh dan berbuah. Baru pisangnya diberi sebagai silaturahmi,” ungkapnya. (kin)
TANGERANG - Indonesia Corruption Watch (ICW) mendesak pemerintah daerah tidak main-main dalam penganggaran proyek APBD menjelang gelaran Pemilukada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pramono Mendeklarasikan Kemenangan, Tim RIDO Bilang Tak Resmi
- Anomali di Pilkada Banten, Airin Sudah Memenangkan Prabowo, Tetapi Dikerjai Parcok
- ASR-Hugua Unggul di Pilgub Sultra versi Quick Count Charta Politika
- Partisipasi Pilgub Jakarta Rendah, Arief Rosyid Ungkap Penyebab Pemilih Muda Pilih Golput
- Tim 08 Prabowo Potong 57 Ekor Ayam Putih untuk Syukuran Kemenangan Andra - Dimyati Versi Hasil Hitung Cepat
- Effendi Gazali: Sudaryono Turun Gunung, Suara Luthfi-Yasin Langsung Moncer