Ida Fauziyah Luncurkan Buku yang Menginspirasi di Akhir Masa Jabatan, Ini Judulnya
Senin, 30 September 2024 – 21:20 WIB
Di kesempatan yang sama, Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan Anwar Sanusi mengungkapkan peluncuran buku 'Transformasi Ketenagakerjaan Menyentuhkan Optimisme Indonesia Maju' merupakan momen istimewa untuk berbagi pengetahuan, pengalaman, dan wawasan yang dituangkan Menaker Ida Fauziyah dalam bentuk tulisan.
Buku ini tidak hanya mencerminkan pemikiran Menaker Ida Fauziyah, tetapi juga menjadi sumbangsih penting pengembangan sektor ketenagakerjaan di Indonesia.
"Hadirnya buku Menaker Ida Fauziyah akan menjadi pelita dan peta jalan dalam mewujudkan transformasi ketenagakerjaan yang memiliki kompetensi menuju Indonesia Emas 2045," ujar Anwar Sanusi. (mrk/jpnn)
Menaker Ida Fauziyah meluncurkan buku 'Buku Transformasi Ketenagakerjaan Menyentuhkan Optimisme Indonesia Maju' di akhir masa jabatannya pada Senin (30/9)
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Menaker Ajak Dunia Usaha Terus Perkuat Kerja Sama, Ini Tujuannya
- Kemnaker Terima Aksi Demo Damai dari Serikat Pekerja
- Terjadi Kecelakaan Kerja Berulang, Wamenaker Tinjau Smelter IMIP
- Harakah Majelis Taklim Deklarasi Setop Kekerasan pada Perempuan-Anak
- Menaker Yassierli dan Mendagri Tito Gelar Rakor, Bahas PHK hingga Upah Minimum 2025