Idrus Marham Non Aktif di Golkar
Rabu, 09 Desember 2009 – 14:52 WIB
Idrus Marham Non Aktif di Golkar
Syamsul menjelaskan, pertimbangan organisasi diberikan agar beban kerja sebagai sekjen bisa berkurang, sehingga bisa bekerja lebih maksimal dan objektif.
Baca Juga:
"Selama konsentrasi di Pansus, saya yang ditugaskan untuk mengambil alih tugas-tugas organisasi," kata Syamsul lagi.
Ia mengakui, penugasan itu datang dari Ketua Umum DPP Partai Golkar Aburizal Bakrie yang disampaikan melalui Ketua OKK dan Idrus Marham sendiri.
"Nanti setelah tugas di pansus selesai, tugas-tugas Sekjen kembali ke Pak Idrus," tandas Syamsul.(har/jpnn)
JAKARTA- Ketua Panitia Khusus (Pansus) Angket Bank Century, Idrus Marham memilih nonaktif dari jabatannya sebagai Sekjen Partai Golkar. Hal ini dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur