IDSurvey Sukseskan Program Relawan Bakti BUMN Batch IV
Senin, 21 Agustus 2023 – 17:03 WIB

IDSurvey melakukan transplantasi terumbu karang, budidaya anemon dan penanaman mangrove untuk konservasi Ekosistem Pesisir bersama Relawan Bakti BUMN Batch IV di Pantai Carita. Foto dok IDSurvey
Selain menyukseskan program relawan BUMN, ID Survey menjadi Pic dalam acara di Pandeglang.
Dalam amanah yang diberikan oleh ID Survey, para relawan diharapkan terus membawa semangat kontribusi untuk masyarakat baik saat pelaksanaan Program Relawan Bakti BUMN hingga nanti kembali ke perusahaan masing-masing.
Serta terus menularkan semangat tersebut ke rekan-rekan Insan BUMN.(chi/jpnn)
Dalam keikutsertaannya ini, ID Survey turut memajukan perekonomian nasional dalam menjaga konservasi alam pesisir.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn
- TASPEN Raih Penghargaan Employees Choice di Ajang 6th Indonesia Best 50 CEO Award
- TASPEN Imbau Seluruh Peserta Lindungi Data Pribadi dengan Segera Lakukan Ini
- Makan Bergizi Gratis Dipuji sebagai Investasi Kesehatan Anak Indonesia