IEE Series 2023 Digelar, Antusiasme Pelaku Bisnis Sangat Tinggi
Jumat, 15 September 2023 – 10:50 WIB

IEE Series 2023 Digelar, Antusiasme Pelaku Bisnis Tinggi. Foto: Tim IEE Series 2023
Selain itu, Lia menyebut kehadiran para ekshibitor kawakan ini ke Indonesia untuk transfer pengetahuan tentang teknologi teranyar.
Terutama dalam sektor digitalisasi pertambangan yang masih sedikit diadopsi pelaku bisnis di Indonesia.
Pameran ini diharapkan dapat memberikan dampak baik yang signifikan dalam sektor industri di Indonesia.
"Tentang digitalisasi mining. Bagaimana menerapkan digitalisasi mining dan banyak lainnya," tuturnya. (mcr31/jpnn)
Indonesia Energy & Engineering (IEE) Series 2023 kembali digelar, antusiasme pelaku bisnis sangat tinggi.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- JIE Menargetkan Perputaran Uang Selama Jakarta Lebaran Fair 2025 Capai Rp 500 Miliar
- SSPACE Hadirkan Campus Beauty Fair, Wadah Baru Brand Kecantikan
- Buka Kantor di Jakarta, Socomec Siap Bantu Pelaku Bisnis Beralih ke Energi Terbarukan
- Selaraskan Kebutuhan Industri Global, Untar Hadir di Pameran IFEX 2025
- Kunjungi Booth MPR di Pameran Kampung Hukum, Ini Kata Ketua Mahkamah Agung