Ignatius Mengaku Diperintah Anas Urus Tanah Hambalang

Atas bantuan pengurusan surat tersebut, Ignatius mengaku tak mendapatkan fee. Dia mengklaim hanya mendapatkan ucapan terima kasih dari Nazaruddin dan Anas atas bantuan tersebut. "Hanya ucapan terima kasih saja," tandasnya.
Dalam kesempatan yang sama, mantan anak buah M Nazaruddin, Mindo Rosalina Manulang (Rosa) mengungkapkan bahwa perusahaannya Permai Group menyetor uang Rp 3 miliar ke Joyo Winoto. Rosa tak menampik jika uang itu diglontorkan untuk pengurusan sertifikat lahan Hambalang. "Rp 3 miliar ke kepala BPN, pak Joyo Winoto," ungkap Rosa.
Namun, Rosa punya cerita lain soal pengurusan sertifikat tersebut. Ia mengaku diperintahkan Nazaruddin untuk mengambil sebuah surat terkait lahan Hambalang tersebut ke Joyo Winoto. Surat dalam amplop coklat itu diserahkan pada Wafid Muharram yang saat itu menjabat sebagai Sesmenpora. Perintah menyampaikan surat tersebut atas arahan sang bos, Nazaruddin. (flo/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi II, Ignatius Mulyono mengaku membantu pengurusan sertifikat tanah Kemenpora yang disinyalir untuk keperluan proyek pembangunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!