Ignatius Sebut Anas Paling Tahu Sertifikat Hambalang
Rabu, 21 November 2012 – 18:18 WIB
Ignatius pun tak kuasa menolak perintah Anas. Apalagi, BPN memang bermitra kerja dengan Komisi II. Namun Ignatius mengaku saat itu tak bisa menghubungi Kepala BPN Joyo Winoto. Oleh karena itu, ia meminta bantuan Sekretaris Utama BPN Managam Manurung.
Baca Juga:
"Setelah itu saya serahkan (sertifikatnya) ke pak Anas sama pak Nazaruddin," pungkas Ignatius.
Namun tak banyak proses Hambalang yang diungkap Ignatius. Ia mengaku hanya tahu proses Hambalang sampai dengan terbitnya seritifikat tersebut.(flo/jpnn)
JAKARTA - Politisi Partai Demokrat, Ignatius Mulyono baru saja menjalani pemeriksaannya sebagai saksi dugaan korupsi Hambalang di Komisi Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Indonesia - Australia Masif Menjalin Kerja Sama Bilateral, Anggota DPD RI Lia Istifhama Merespons
- Gempa M 4,1 Guncang Kota Maumere, Tidak Berpotensi Tsunami
- Wamensos Lakukan Pertemuan dengan PB Semmi, Ternyata Ini yang Dibahas
- Senator Filep Wamafma Apresiasi Pemerintah untuk Prioritaskan Sektor Pendidikan
- Trending di Medsos, #SetaraBerkarya Picu Gelombang Dukungan untuk Penyandang Disabilitas
- Upah Minimum Naik 6,5 Persen, Bukti Presiden Prabowo Memperhatikan Kesejahteraan Buruh