IHSG Melemah Pascapengumuman Kabinet Indonesia Maju
Rabu, 23 Oktober 2019 – 11:00 WIB
Insentif perpajakan yang diberikan Sri Mulyani, sudah cukup baik dalam beberapa tahun terakhir.
Bursa saham regional Asia pagi ini antara lain indeks Nikkei melemah 18 poin atau 0,08 persen ke 22.530,9, indeks Hang Seng melemah 40,2 poin atau 0,15 persen ke 26.746, dan indeks Straits Times melemah 5,43 poin atau 0,17 persen ke posisi 3.155,24. (antara/jpnn)
IHSG BEI, pada Rabu (23/10), bergerak melemah usai pengumuman kabinet Indonesia Maju oleh Presiden Jokowi di Istana Merdeka.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya